contoh polimorfisme di java

share bwt newbie java..emm entah kenapa sekarang mulai banyak share apa yang ada diotak. coz dulu tidak pernah sekali…hihihi.
Orang.java

public class Orang {
    public String nama;
    public String alamat;

    //Constructor...
    public Orang(){
        }

    public Orang(String nama) {
        this.nama = nama;
    }
    public Orang(String nama,String alamat){
        this.nama=nama;
        this.alamat=alamat;
    }
    //accessor method mengembalikan nilai
    public String getName(){
        return nama;
        }
    //mutator methode untuk mengubah nilai dari instance.
   public void setName(String nama){
           this.nama = nama;
       }
}

Mahasiswa.java

public class Mahasiswa extends Orang{

    String jeniskelamin;
    public Mahasiswa() {
        //super digunakan untuk memanggil constructor terdekat pada kelas Orang.
        super("andi");
    }
    //overidde methode dari kelas Orang..
    public String getName(){
        return nama;
        }
    public void setName(String nama){
        this.nama = nama;
        }

}

Pekerja.java

public class Pekerja extends Orang{

    public Pekerja() {
        super("suparlan");
    }
    //ovveride dari kelas Person
    public String getName(){
        return nama;
        }
    public void setName(String nama){
        this.nama = nama;
        }

}

CallOrang.java memanggil semua class…intinya sebagai pusat pemanggilan.

public class CallOrang {

   public static void main(String[] args){
        //contoh polimorfisme di java
        Orang call;
        Mahasiswa m = new Mahasiswa();
        Pekerja n = new Pekerja();

        //memanggil dari kelas mahasiswa
        call = m;
        String smp = call.getName();
        System.out.println("aku dari bagian Mahasiswa : " + smp);
        //memanggil dari kelas pekerja
        call = n;
        String sma = call.getName();
        System.out.println("aku dari bagian Pekerja : " + sma);
       }

Semoga dengan contoh diatas diharap anda dapat lebih paham mengenai polimorfisme. jika kurang jelas silahkan comment jika ada kesalahan juga silahkan comment..;D

One thought on “contoh polimorfisme di java

Leave a comment

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.